Khutbah Jum’at: Ramadhan Pergi, Ibadah jangan Berhenti
Ramadhan ibarat oase imani bagi orang-orang yang beriman. Semua berlomba untuk mereguk kesejukan dan mendulang kenikmatan iman dalam bulan tersebut dengan melakukan ragam ibadah dan berbagai macam bentuk keta’atan yang disyari’atkan; puasa, shalat lail (tarwih), shalat berjama’ah, sedekah, tadarrus al-Qur’an, zakat, dzikir, dsb.
Namun setelah Ramadhan pergi akankah semua itu terhenti? Tidak, Madrasah Ramadhan seharusnya menjadi sumber kekuatan kita untuk tetap istiqomah dalam beribadah kepada Allah. Amalan-amalan tersebut mestinya tetap kita hidupkan di bulan-bulan lainnya.
***
Penjelasan selanjutnya bisa Anda dengar dalam rekaman Khutbah Jum’at di bawah ini oleh ustadz Muhammad Yani Abdul Karim, Lc. MA.
Download di SINI